Inersia
Pesatnya kemajuan teknologi telah menciptakan budaya baru dalam mendidik anak. Sayangnya, masih banyak orang tua yang belum terlalu memahami bagaimana mendidik anak di jaman digital.
Metode pendidikan dari kakek nenek sudah sulit digunakan saat kini. Hal ini karena kurangnya intensitas interakasi dan pengalaman langsung. Selain itu, anak juga mendapatkan godaan dari game dan media sosial.
Pertanyaannya, bagaimana nasib karekter anak kita? Padahal karakter disebut pondasi kesuksesan. Lalu, bagaimana mengembangkan karakter ‘kids jaman now?’
Peduli dengan masa depan anak-anak dan remaja masa kini, Inersia hadir untuk memberikan solusi pada orang tua atas permasalahan penguatan karakter anak di tengah era digital.
Inersia hadir untuk membantu orang tua dalam membentuk karakter anak-anak mereka. Di Inersia, anak-anak dan remaja akan dibimbing untuk menghadapi perubahan lingkungan. Sehingga memungkinkan bagi anak-anak dapat memiliki kegigihan, kemampuan beradaptasi, jiwa kepemimpinan, inisiatif dan memiliki rasa ingin tahu yang tinggi.
Inersia juga membimbing mengenai bagaimana mereka harus bersikap di lingkungan sosial. Baik sebagai anak diusiannya maupun sebagai makhluk sosial.
Our Programs
Inersia memiliki tiga program yang dapat diikuti. Anda dapat memilih program sesuai dengan kebutuhan. Program tersebut yaitu Personal Character Development, Parenting Class dan integrative sandtray.
Our Team
Our Facilities
Let’s start your
learning journey!
Mulai lah perjalanan dalam meraih cita-citamu dengan bergabung bersama IONs International Education.